Rabu, 29 April 2020

Mengenali kepribadian seseorang melalui foto profil, menurut psikolog

Rabu, 29/04/2020, 12.00 WIB
Raudhatul Alya

1. Memasang foto artis


Tipe ini cenderung kurang percaya diri dan sering banget meminta pendapat orang lain, orang ini lebih suka memendam hasrat dan impiannya, selain itu orang ini juga memiliki imajinasi tinggi dan suka berada di dunia fantasinya sendiri. Menggugah foto orang lain adalah salah satu cara untuk merefleksikan dirinya.
Shireen Sungkar - SS 129 | Shopee Indonesia
https://www.instagram.com/shireensungkar/

2.  Wajah dengan bibir cemberut

Gaya ini menunjukkan sifat provokatif dan simbol sensual. Jika kamu suka pose seperti ini, bisa jadi mengindikasikan bahwa dirimu ingin terlihat seksi dan mendambakan sikap romantis dari pasangan.

Sering Cemberut Bikin Wajah Cepat Tua, Ternyata Bukan Cuma Mitos!

3. Sering gonta-ganti foto profil

Orang yang sering mengganti foto profil sosial medianya cenderung merasa tidak aman, kurang percaya diri, dan sangat sembrono dalam mengambil sebuah keputusan, orang seperti ini mudah curiga terhadap orang lain dan tidak puas dengan keputusan yang dibuat nya sendiri.

Perilaku Gonta Ganti Foto Profil (Foto Ilustrasi)

4. Bersama hewan peliharaan

Tipe ini biasanya sangat penyayang dan bisa menjadi pengayom yang baik untuk keluarganya kelak. Memasang foto bersama hewan peliharaan juga dapat mengindikasikan bahwa dirinya lebih mengutamakan keluarga atau family oriented.

LIGHT MAGENTA: Teks Laporan Investigasi Kelinci  

5. Memalingkan wajah dari kamera alias candid

Pose candid ini dapat menggambarkan bahwa orang tersebut memiliki sifat tegas, berpendirian teguh, tapi cenderung keras kepala. Walau demikian, orang ini memiliki kepercayaan diri tinggi dalam menjalankan kehidupannya.


0 komentar:

Posting Komentar