14.50 WIB
Ayam merupakan salah satu makanan yang sangat digemari di indonesia,
termasuk bagian kulitnya juga menjadi bagian favorit orang-orang, yang biasanya
dimakan paling terakhir dibanding bagian lainnya, nah, untuk kalian yang suka
kulit ayam tapi mager untuk keluar, bisa ikutin resep berikut.
sumber : dokumen pribadi
cukup dengan dua bahan kamu bisa hasilkan kulit ayam krispi tanpa ayam,
dengan bahan:
1. 2 butir telur
2. 1 bungkus tepung sajiku ayam goreng
cara memasak :
1. dadar telur seperti dadar biasanya,
potong menjadi empat bagian
2. siapkan bumbu basah(ditambah dengan
sedikit air) dan bumbu kering tepung sajiku.
3. masukkan telur yang sudah dibagi menjadi
4 kedalam bumbu basah, kemudian kedalam bumbu kering
4. goreng pada minyak yang panas
5. tunggu hingga berwarna kecoklatan
selesai, kulit ayam krispi tanpa ayam sudah
bisa dinikmati, selamat mencoba!
0 komentar:
Posting Komentar