13.29 WIB
Pantai Batu hoda ini tepatnya berada di Dusun Malau, Desa
CintaDame Kecamatan Simanindo. Estmasi waktu tempuh dari Tomok ke lokasi ini
sekitar 30 menit yang berlokasi di antara jalan dari tomok ke pangururan.
Cerita Unik di Balik Pantai Batu Hoda
Cerita Unik di Balik Pantai Batu Hoda
Kalau kata anak-80, ini pantai bukan sembarangan pantai. Ada cerita menarik di pantai ini. Eits.. sudah taukan arti Hoda ? Hoda itu adalah Kuda dalam terjemahannya. Ini menceriterakan arti dari kesetiaan. Jadi dulunya, orang lokal mengatakan adanya kemunculan dari kuda betina dari danau toba dan singgah di Pantai ini untuk menunggu Kuda Jantan.
Lama menunggu, kuda jantanya tak kunjung datang, singkat
cerita Kuda betina ini menjadi batu. Itulah mengapa bebatuan di Pantai ini
menyerupai kuda ( Hoda).
Daya Tarik & Pesona untuk Wisatawan
Daya Tarik & Pesona untuk Wisatawan
Bagi kamu-kamu yang selalu update dan hits di berbagai perjalanan wisata mu, lokasi ini sepertinya harus kamu kunjungin. Ada pantai yang indah dengan pasirnya yang putih, spot foto yang hits dan juga suasana yang nyaman ( cocok untuk refresh dari kepenatan).
0 komentar:
Posting Komentar